Integrasi Newsroom Media Cetak Jawa Tengah (Studi Pada Harian Suara Merdeka Dan Jawa Pos Radar Semarang Menuju Konvergensi Jurnalistik)

Vincentia Ananda Arum Permatasari

Abstract


Penikmat informasi media cetak tidak lagi hanya urban native tetapi juga digital native. Untuk itu media cetak harus merubah diri menjadi media informasi yang dapat dijangkau pembacanya. Penelitian ini bertujuan memberi gambaran tentang penerapan model konvergensi media oleh media regional di Kota Semarang. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif. Data diperoleh dari wawancara semi-terstruktur terhadap wakil pemimpin redaksi Suara Merdeka dan redaktur pelaksana Jawa Pos Radar Semarang. Hasil penelitian menunjukkan bahwa konvergensi media Suara Merdeka dan Jawa Pos Radar Semarang dilakukan dalam empat area penting, yaitu Lingkup Proyek, Manajemen Ruang Berita, Praktik Jurnalistik, dan Kerja Organisasi. Berdasarkan analisis yang dilakukan, penelitian ini menyimpulkan bahwa SM dan JPRS belum menunjukkan Model Konvergensi Media yang jelas. Walapun kepemilikan media dan infrasruktur produksi telah menerapkan model full integration namun pada praktik jurnalistik dan manajemen ruang berita masih banyak menerapkan cross media  dan co-ordination of isolated platforms.


Keywords


integrasi, newsroom, konvergensi, jurnalistik, koran

Full Text:

PDF

References


Ayunita, V. (2013). Strategi Manajeme Suara Merdeka untuk Mempertahankan Eksistensi Perusahaan dalam Menghadapi Media Kompetitor di Jawa Tengah (Studi Kasus pada PT. Suara Merdeka Press). Universitas Diponegoro, Ilmu Komunikasi. Semarang: tidak dipublikasikan.

Biaggi, S. (2010). Media/Impact: Pengantar Media Massa. Jakarta: Salemba Humanika.

Chan-Olmsted, S., & Park, J. (2000). From On-Air to Online World: Examining the Content and Structures of Broadcast TV Station's Web Sites. Journalism & Mass Communication Quarterly, 77(2), 321-339.

Fidler, R. (2003). Mediamorfosis. Yogyakarta: Bentang Budaya.

García Avilés , J., Meier, K., Kaltenbrunner, A., Carvajal, M., & Kraus, D. (2019). Newsroom Integration in Austria, Spain and Germany. Journalism Practices, 3(3), 285-303.

Hasfi, N., & Aminuddin, A. T. (2020). Konvergensi Media Surat Kabar Harian Lokal Jateng Pos. Kajian Jurnalisme, 3(2), 137-152.

Hill, D., & Sen, K. (2005). The Internet in Indonesia’s New Democracy. London dan New York: Routledge, Taylor & Francis Group.

Jenkins, H. (2006). Convergence Culture: Where old and New Media Collide. New York and London: New York Universit Press.

Katenbrunner, Meier, Kaltenbrunner, A., & Meier, K. (2013). Convergent Journalism - Newsroom, Routines, Job Profiles and Training. Dalam S. Diehl, & M. Karmasin, Media and Convergence Management (hal. 285-298). Verlag Berlin Heidelberg: Springer.

Kusuma, S. (2016). Posisi Media Cetak di Tengah Perkembangan Media Online di Indonesia. Interact, 5(1), 56-71.

Muhammadun. (2019). Tantangan Konvergensi di Suara Merdeka Networks. Universitas Diponegoro, Magister Ilmu Komunikasi . Semarang: Tidak dipublikasikan.

Patilima, H. (2011). Metode Penelitian Kualitatif. Bandung: Alfabet.

Patton, M. (1990). Qualitative Evaluation and Research Methods. Beverly Hills, California: Sage.

Pratopo, W. M., & Kusajibrata, N. (2018). Konvergensi di Ruang Redaksi pada Kelompok Media Tempo. Jurnal Studi Komunikasi, 2(1), 103-125.

Samatan, N. (2009). Strategi Pengembangan Media: Antara Bisnis dan Ideologi. Jurnal Ekonomi dan Bisnis, 14(3), 190-199.

Sambo, M., & Yusuf, J. (2017). Pengantar Jurnalisme Multiplatform. Depok: Kencana.

Thomas, M. (2011). Technology, Education, and Discourse of Digital Native. Dalam M. Thomas, Deconstructing Digital Natives; Young people, Technology, and The New Literacies (hal. 1-14). New York and London: Routledge, Taylor & Francis Group.

Wibisono, I., Pawito, & Astuti, I. (2019). Kebijakan Redaksional dalam Konvergensi Media (Studi Kasus Jawa Pos). Acta Diurna, 15(1), 1-16.




DOI: https://doi.org/10.24167/jkm.v1i1.2849

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




e-ISSN : 2746-8364 | View My Stats