PEMENUHAN HUNIAN LAYAK DAN TERJANGKAU MILENIAL DI KOTA BANDUNG MELALUI PENERAPAN TEKNOLOGI PREFABRIKASI RISHA

Ratu Sonya Mentari Haerdy

Abstract


Abstract

The millennial generation often can't afford housing prices in urban areas. On the other hand, several studies have stated that the millennial generation prefers landed housing, considered healthier and more flexible. This research is essential to examine the potential application of RISHA prefabricated technology as a method of an economist, fast, and guaranteed safety to provide affordable landed housing in Bandung City. This study aims to identify housing criteria based on millennials' housing preferences. This study uses a deductive approach based on millennials' opinions. Then it compares it with related literature studies to predict the potential housing design development using RISHA prefabricated components. The results show that the RISHA prefabricated modular component has the potential to be built in the urban area of Bandung because it is suitable for millennials' housing preferences, both in terms of building design and millennial socio-economic characteristics. RISHA's prefabricated modular house design can support healthy and flexible residential design because of the flexibility of facade designs and adaptive module sizes for possible interior transformations. In addition, RISHA's prefabricated components can also reduce building construction costs as an alternative to providing affordable housing. However, RISHA's prefabricated modular components have limited module sizes and structural durability, limited to 1-2-story buildings that unfulfilled the preference for multi-story housing.

Keywords: Millennials, affordable housing, RISHA Prefabrication

 

Abstrak

Generasi milenial sering kali disebutkan tidak dapat menjangkau harga rumah di perkotaan. Di sisi lain, beberapa studi menyatakan bahwa terdapat kecenderungan preferensi perumahan generasi milenial terhadap hunian tapak yang dinilai lebih sehat dan fleksibel. Penelitian ini penting dilakukan untuk mengkaji potensi penerapan teknologi prefabrikasi RISHA sebagai metode membangun rumah yang ekonomis, cepat, dan terjamin keamanannya dalam upaya pemenuhan perumahan tapak yang layak dan terjangkau di Kota Bandung. Tujuan dari penelitian ini adalah mengidentifikasi kriteria desain hunian yang diminati milenial di Kota Bandung. Penelitian ini menggunakan pendekatan deduktif berdasarkan opini responden milenial kemudian dibandingkan dengan kajian literatur terkait untuk memprediksikan potensi pengembangan hunian milenial menggunakan komponen prefabrikasi RISHA. Hasil menunjukkan bahwa konsep rumah modular prefabrikasi RISHA memiliki potensi untuk dibangun di wilayah perkotaan Bandung karena secara umum memenuhi kriteria hunian yang diminati milenial, baik dari segi desain bangunan dan karakteristik sosio-ekonomi milenial. Desain rumah modular prefabrikasi RISHA dapat memenuhi kebutuhan desain hunian sehat dan fleksibel karena memungkinkan desain fasad yang variatif, serta ukuran modul adaptif terhadap kemungkinan transformasi ruang dalam. Selain itu, komponen prefabrikasi RISHA dapat menurunkan biaya konstruksi bangunan, sehingga dapat dijadikan alternatif pilihan hunian yang terjangkau bagi milenial. Namun, rumah modular prefabrikasi RISHA memiliki kekurangan dari segi ukuran modul yang terbatas, serta kemampuan daya tahan struktur yang terbatas pada bangunan 1-2 lantai, sehingga belum dapat memenuhi kriteria hunian yang berlantai banyak.

Kata kunci: Milenial, hunian terjangkau, prefabrikasi RISHA


Keywords


Millennials, affordable housing, RISHA Prefabrication

References


Agusniansyah, N., & Widiastuti, K. (2016). Konsep Pengolahan Desain Rumah Tumbuh. Modul, 16(1), 1-12. https://doi.org/10.14710/mdl.16.1.2016.1-12

Anacker, K.B., Carswell, A.T., Kirby, S.D., & Tremblay, K.R. (2018). Introduction to Housing Second Edition. University of Georgia Press.

Aryani, S., Wahyuningsih, I., & Mulyadi, M. (2017). Evaluasi Rumah Inti Tumbuh Perumnas Berdasar Kecenderungan Transformasi Desain (The Evaluation of Public Housing Growing Unit based on Design Transformation Tendency). Tesa Arsitektur, 14(2), 64-72. doi:https://doi.org/10.24167/tesa.v14i2.668

BPS. (2018). Statistik Gender Tematik: Profil Generasi Milenial Indonesia. Jakarta: Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak.

BPS Kota Bandung. (2021). Kota Bandung Dalam Angka 2021. Bandung: BPS Kota Bandung.

BSN. (2004). SNI 03-1733-2004 Tata Cara Perencanaan Lingkungan Perumahan dan Perkotaan.

Chairunnisa, A. (2018). Analisa Perbandingan Biaya Rumah Konvensional dengan Rumah Instan Sederhana Sehat (RISHA) Tipe 36. Skripsi. Universistas Sumatera Utara

Ikhsan, F., Dianingrum, A., Handayani, K., Sari, P., Muqoffa, M., & Pitana, T. (2021). Adaptasi Ruang Berdasarkan Perilaku Penghuni Sub Komunal Rumah Instan Sederhana Sehat (RISHA), Semanggi, Surakarta. ARSITEKTURA, 19(2), 317-326. doi:http://dx.doi.org/10.20961/arst.v19i2.55476

Iqbal, M. N. M., & Ujianto, B. T. (2021). Alternatif Desain Rumah Tumbuh Modular Sistem Pre-Fabrikasi Risha. Pawon: Jurnal Arsitektur, 5(1), 53-62. https://doi.org/10.36040/pawon.v5i1.3319

Irawanto, E., Vania Rahmawati, H., & Widayanti, B. H. (2020). Efektivitas Pembangunan Rumah Risha, Rika dan Riko (3R) Bagi Masyarakat Terdampak Gempa. Jurnal Planoearth, 5(1), 20-24.

Kotler, P., Armstrong, G., & Opresnik, M. O. (2017). Priciples of Marketing 17th Edition. Pearson, Italy.

Kumar, R. (2018). Research methodology: A step-by-step guide for beginners. Sage.

Kurniawan, C., Dewi, L. C., Maulatsih, W., & Gunadi, W. (2020). Factors influencing housing purchase decisions of millennial generation in Indonesia. International Journal of Management, 11(4), 350-365. https://ssrn.com/abstract=3601534

Mulyano, Y., Rahadi, R. A., & Amaliah, U. (2020). Millennials Housing Preferences Model in Jakarta. European Journal of Business and Management Research, 5(1). https://doi.org/10.24018/ejbmr.2020.5.1.240

Pramantha, R. Q. (2017). Proses Perencanaan Kampung Deret Petogogan Dengan Metode Peremajaan Dan Teknologi Risha (Rumah Instant Sederhana Sehat) Berdasarkan Pendekatan Gabungan Top-Down Dan Partisipasi Warga Di Kelurahan Petogogan, Kota Jakarta Selatan. In Proceedings Of National Colloquium Research And Community Service (Vol. 1).

Pramantha, R. Q. (2019). Penataan Permukiman Kumuh dengan Teknologi RISHA di Kampung Deret Petogogan, Jakarta Selatan. Jurnal Ilmiah Desain & Konstruksi, 18(1), 16-26

Putra, W. B. (2021). Bukaan Jendela untuk Pencahayaan Alami Bangunan RUTILAHU di Kecamatan Ciwidey, Kabupaten Bandung. Jurnal Arsitektur TERRACOTTA, 2(2), 67-65. https://doi.org/10.26760/terracotta.v2i2.4293

Rahayu, P., Rafik, A., & Cahyani, R. F. (2019). Perbandingan Rencana Anggaran Biaya (RAB) Rumah Konvensional dan Rumah RISHA di Kota Banjarmasin. Jurnal Gradasi Teknik Sipil, 3(2), 8-16. https://doi.org/10.31961/gradasi.v3i2.783

Rahadi, R. A., & Mulyano, Y. (2021). Qualitative Study on Millennials’ Housing Preferences in Jakarta, Indonesia. International Journal of Innovation, Creativity and Change, 15(5), 369-382. Retrieved from https://www.ijicc.net/images/Vol_15/Iss_5/15540_Rahadi_2021_E_R.pdf

Rahadi, R. A., Rahmawaty, A., Afgani, K. F., Rahmawati, D., & Putranto, N. A. R. (2020). Preference-Based Feasibility Study for Premium Apartments in Indonesia. International Journal of Real Estate Studies, 14(2), 1-7. Retrieved from https://intrest.utm.my/index.php/intrest/article/view/46

Raihan, M., & Sulthan, F. (2020). Penerapan Konsep Rumah Tumbuh Pada Teknologi Struktur Risha (Rumah Instan Sederhana Sehat). Seminar Nasional AVoER XII, 355-362.

Rosa, Y. (2014). Housing Careers di Indonesia, Studi Kasus Kota Bandung. Jurnal Permukiman, 9(3), 158-168.

Sabaruddin, A., & Sukmana, N. P. (2015). Rumah Instan Sederhana Sehat (RISHA). Bandung: Pusat Penelitian dan Pengembangan Perumahan dan Permukiman, Kementrian PUPR.

Suryo, M. S. (2017). Analisa Kebutuhan Luas Minimal Pola Rumah Sederhana Tapak di Indonesia. Jurnal Permukiman, 12(2), 116-123.

Swanendri, N. M., & Dewi, N. K. A. (2010). Rancangan Rumah Tumbuh Tipe 36 Dan 45 Di Kota Denpasar. Jurusan Arsitektur Fakultas Teknik Unviersitas Udayana.




DOI: https://doi.org/10.24167/tesa.v20i2.5280

ISSN 1410-6094 (Print) | ISSN 2460-6367 (Media Online) | View My Stats

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.