TINJAUAN LINGKUNGAN BERKELANJUTAN PADA KAMPUNG LAWAS MASPATI, SURABAYA (Sustainable Environmental Overview Of Lawas Maspati Village, Surabaya)
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk meninjau praktik lingkungan berkelanjutan di Kampung Lawas Maspati, Surabaya. Kampung Lawas Maspati dikenal sebagai salah satu kawasan yang berusaha mempertahankan kearifan lokal sambil menerapkan prinsip-prinsip keberlanjutan lingkungan dilihat dari aspek sosial, lingkungan dan ekonomi. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan studi kasus, di mana data diperoleh melalui observasi lapangan, dan analisis dokumentasi terkait program lingkungan yang telah dilaksanakan di kampung tersebut. Dalam ruang lingkup sosial, penelitian ini menganalisis bagaimana keharmonisan sosial dapat dicapai melalui partisipasi masyarakat dan interaksi sosial yang kuat. Pada aspek ekologi, fokus diberikan pada efisiensi energi, transportasi hijau, pengelolaan limbah, dan perlindungan lingkungan, yang bertujuan untuk menciptakan lingkungan yang ramah lingkungan dan berkelanjutan. Dari perspektif ekonomi, penelitian ini mengevaluasi cara-cara untuk meningkatkan vitalitas ekonomi melalui pelestarian warisan budaya dan pengembangan ekonomi lokal yang berkelanjutan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Kampung Lawas Maspati telah menerapkan berbagai inisiatif berkelanjutan seperti pengelolaan sampah berbasis masyarakat, pemberdayaan dan kerjasama seluruh warga dan penghijauan area publik dan rumah warga. Upaya-upaya tersebut mendukung tiga aspek keberlanjutan yaitu, sosial, ekonomi dan lingkungan. Temuan ini diharapkan dapat memberikan rekomendasi praktis untuk pengembangan kampung berkelanjutan di wilayah perkotaan lainnya di Indonesia.
Keywords
Full Text:
PDF (Bahasa Indonesia)References
Abubakar Abdurrahman, M. I., & Ikaputra. (2022). Keterkaitan Konsep Perancangan Kota Terhadap Pengembangan
Transportasi Hijau. Pawon: Jurnal Arsitektur, 6(2), 111–126. https://doi.org/10.36040/pawon.v6i2.3698
Agustin, T. N., Segara, N. B., Sarmini, & Marzuqi, M. I. (2022). Kajian Potensi Kampung Lawas Maspati Sebagai Sumber
Pembelajaran IPS di Kota Surabaya. Dialektika, 2(2), 348–362.
Ardiani, Y. M. (2015). Sustainable Architecture : Arsitektur Berkelanjutan (A. Drajat (ed.)). Erlangga.
Audina, S. Z., & Qonita, F. (2020). Wisata Heritage Sebagai Upaya Mempertahankan Kampung Lawas. SIAR 2020:
Seminar Ilmiah Arsitektur, 8686, 304–308.
CNNIndonesia. (2024). Nostalgia Tempo Dulu Di Kampung Maspati. Youtube. https://www.youtube.com/watch?
v=rUheU_6TQ-I
Dewi, L. (2021). PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DALAM MENINGKATKAN KESEJAHTERAAN EKONOMI DITINJAU DARI
PERSPEKTIF MAṢLAḤAḤ (Studi Kasus Pada Kampung Lawas Maspati Surabaya Binaan PT Pelindo III Surabaya).
Universitas Islam Negeri Sunan Ampel.
Dunn, S., & Jamieson, W. (2011). The Relationship of Sustainable Tourism and the Eco-city Concept. In T.-C. Wong & B.
Yuen (Eds.), Eco-city Planning :Policies, Practices and Design (pp. 93–109). Springer, Dordrecht.
https://doi.org/https://doi.org/10.1007/978-94-007-0383-4_5
Faiz, P. M. (2016). Perlindungan terhadap Lingkungan dalam Perspektif Konstitusi. Jurnal Konstitusi, 13(4), 766.
https://doi.org/10.31078/jk1344
Gusnita, D. (2010). Green Transport: Transportasi Ramah Lingkungan dan Kontribusinya dalam Mengurangi Polusi
Udara. Berita Dirgantara, 11(2), 66–71.
Hamilton, C., Macintosh, A., Patrizi, N., & Bastianoni, S. (2019). Environmental Protection and Ecology. Encyclopedia of
Ecology: Volume 1-4, Second Edition, 4(January), 319–326. https://doi.org/10.1016/B978-0-12-409548-9.11125-X
Herwani. (2018). KEHARMONISAN HIDUP BERMASYARAKAT MELALUI TOLERANSI DALAM PERSPEKTIF AL- QUR ’ AN.
Cross Border, 1(2), 104–113.
Humaira, H. W., & Firdaus, A. (2016). Interferensi Bahasa Sunda dalam Penggunaan Bahasa Indonesia Aparat Desa
Kelurahan Undrusbinangun. Utile, Jurnal Kependidikan, 2(2), 165–174.
Joga, N. (2017). Kota Cerdas Berkelanjutan. PT Gramedia Pustaka Utama.
Karyono, T. H. (2014). Green Architecture : Pengantar Pemahaman Arsitektur Hijau di Indonesia (1st ed.). Rajawali Press.
KOMPASTV. (2023). Kampung Lawas Maspati di Surabaya Jawa Timur Raup Keuntungan dari Wistawan Mancanegara
dan Lokal. Youtube. https://www.youtube.com/watch?v=mj3yR68IwMo
Lianti, S. W. U., & Suhanadji. (2019). Dampak Csr Pt Pelindo Iii Surabaya Dalam Meningkatkan Life Skill Warga
Masyarakat Kampung Wisata Lawas Maspati. J+ Plus Unesa, 8(1), 1–10. https://journal.unesa.ac.id/index.php/jpls/index
Maharlika, F. ;, & Hendriyana, H. (2021). Sistem Berkelanjutan Pada Furniture Berbahan Serat Pandan. Ekspresi Seni,
(3), . 336-347. https://journal.isi-padangpanjang.ac.id/index.php/Ekspresi/article/view/2057
Maharlika, F., & Fatimah, D. F. (2019). Tinjauan Konsep Desain Berkelanjutan pada Arsitektur Rumah Tinggal di Desa
Adat Kampung Naga. Waca Cipta Ruang, 5(1), 337–342. https://doi.org/10.34010/wcr.v5i1.1655
NET.BIRO, J. (2017). KAMPUNG LAWAS MASPATI DESTINASI WISATA BARU. Youtube.
https://www.youtube.com/watch?v=TgmYK9HBrPw&t=100s
Novaria, R., Mulyati, A., Istijanto, S., & Lestari, S. P. (2019). Pemberdayaan Cincau Hijau dan Jahe sebagai Minuman
Milenial di Desa Wisata Kampung Lawas Maspati Kota Surabaya. Prosiding Temu Ilmiah IPLBI 2019, D098-D104.
https://doi.org/10.32315/ti.8.d098
Octovie, D. (2019). Omah Tua 1907 Maspati, Dulu Markas Tentara Kini jadi Kafe. Https://Surabaya.Tribunnews.Com/.
https://surabaya.tribunnews.com/2019/09/09/omah-tua-1907-maspati-dulu-markas-tentara-kini-jadi-kafe
Pradewo, B. (2022). Agar Wisata Kampung Lawas Bergairah, Erick Thohir Buat Ekosistem UMKM.
Https://Www.Jawapos.Com/. https://www.jawapos.com/ekonomi/01362750/agar-wisata-kampung-lawas-bergairah-
erick-thohir-buat-ekosistem-umkm
Sugiyono. (2019). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif Dan R&D. Alfabeta.
Yanita, H. (2016). Analisis Struktur Retorika Dan Penanda Kebahasaan Bagian Hasil Dan Pembahasan Artikel Jurnal
Penelitian Bisa Fkip Unib Untuk Bidang Pengajaran Bahasa. Diksa : Pendidikan Bahasa Dan Sastra Indonesia, 2(2), 165–
https://doi.org/10.33369/diksa.v2i2.3457
DOI: https://doi.org/10.24167/tesa.v22i2.12733
ISSN 1410-6094 (Print) | ISSN 2460-6367 (Media Online) | View My Stats
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.