IDENTIFIKASI POLA SPASIAL PERMUKIMAN BANTARAN SUNGAI MARTAPURA DI KAWASAN KOTA BANJARMASIN (Identification of Spatial Settlement Patterns Along the Martapura River in Banjarmasin City)

Aulia Syafitri, Ermilia Puteri, Naimatul Aufa, Ira Mentayani

Abstract


Peningkatan jumlah penduduk menyebabkan peningkatan jumlah kebutuhan ruang yang diperlukan untuk tempat tinggal, fasilitas umum, dan infrastruktur lainnya. Sementara itu, peningkatan jumlah ruang dapat memicu pertumbuhan dan perkembangan sebuah kawasan, baik dari segi pembangunan fisik maupun ekonomi, sehingga kawasan tersebut mengalami transformasi yang signifikan. Hal ini mempengaruhi pertumbuhan pola spasial permukiman pada sebuah kawasan. Fenomena ini memengaruhi pertumbuhan pola spasial permukiman pada sebua kawasan yang dibentuk dari karakteristik elemen pembentuk permukiman diantaranya alam, manusia, masyarakat, bangunan, dan jaringan. Penelitian ini bertujuan untuk menyelidiki pola spasial permukiman bantaran Sungai Martapura di Kota Banjarmasin. Metode yang digunakan ialah kualitatif. Analisis spasial dilakukan terhadap data yang diperoleh melalui observasi lapangan dan wawancara dengan penduduk lokal. Hasil analisis menemukan empat pola spasial permukiman di bantaran Sungai Martapura, yaitu: pola linier satu sisi, pola linier dua sisi, pola curvalinier, dan pola acak tidak beraturan. Pola acak tidak beraturan merupakan pola spasial unik, yang memberikan gambaran tentang dinamika pola spasial permukiman bantaran Sungai Martapura di Kota Banjarmasin. Hasil penelitian ini berpotensi memberikan kontribusi bagi pengembangan strategi yang lebih efektif dalam pelestarian lingkungan sungai, pengelolaan risiko bencana, dan peningkatan kualitas hidup masyarakat di bantaran sungai.


Keywords


pola spasial; permukiman; bantaran sungai

Full Text:

PDF

References


Aeni, N., & Warlina, L. (2023). POLA SPASIAL KAWASAN PERUMAHAN SERTA KETERSEDIAAN FASILITAS PENDUKUNG DI KECAMATAN CIANJUR. Tesa Arsitektur, 21(1), 1-14. doi:

https://doi.org/10.24167/tesa.v21i1.5216

Afdholy, A. R., Hamka, H., & Winarni, S. (2021). Tipologi Pola Tata Letak Rumah pada Permukiman Tepian Sungai Kota Banjarmasin. Pawon Jurnal Arsitektur, 1(5), 95-106. doi:

https://doi.org/10.36040/pawon.v5i1.3310

Ardiniken, F., Murtini, T., & Rukayah, S. (2017). POLA TATA RUANG KAMPUNG INDUSTRI RUMAH TANGGA STUDI KASUS: SENTRA TENUN ATBM DESA WANAREJAN UTARA DAN DESA TROSO,

JEPARA. Tesa Arsitektur, 14(1), 42-54. Doi: https://doi.org/10.24167/tesa.v14i1.639

Ari, I., & Antariksa. (2005). Studi Karakteristik Pola Permukiman di Kecamatan Labang Madura. Jurnal ASPI, 4(2), 78–93.

Asaf, A. (2019). Upaya pemenuhan kebutuhan dasar manusia. Jurnal Ilmiah Cakrawarti, 2(2), 26-31. DOI: https://doi.org/10.47532/jic.v2i2.126

Badan Pusat Statistik Kota Banjarmasin. (2022). Jumlah Penduduk (Jiwa), 2020-2022. Banjarmasin: Badan Pusat Statistik.

Bintarto, R. (1977). Geografi Desa. Spring.

Firdaus, M., Ristiawati, R., & Saphira, S. (2021). Formulasi kebijakan pelaksanaan perlindungan kawasan sempadan sungai di kota Banjarmasin. Jurnal Ius Constituendum, 6(2), 424-441. DOI:

http://dx.doi.org/10.26623/jic.v6i2.3667

Keman, S. (2005). Kesehatan perumahan dan lingkungan pemukiman. Jurnal Kesehatan Lingkungan, 2(1), 3947.

Mulyati, S. (1995). Pola spasial permukiman di Kampung Kauman Yogyakarta. (Tesis tidak diterbitkan). Program Pascasarjana, Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta.

Octarino, C. (2019). Identifikasi Pola Permukiman Tradisional Desa Meat, Toba Samosir. In Senada (Seminar Nasional Manajemen, Desain dan Aplikasi Bisnis Teknologi) (Vol. 2, pp. 394-400).

Pigawati, B., Yuliastuti, N., & Mardiansjah, F. H. (2017). PEMBATASAN PERKEMBANGAN PERMUKIMAN KAWASAN PINGGIRAN SEBAGAI UPAYA PENGENDALIAN PERKEMBANGAN KOTA

SEMARANG. TATALOKA, 19(4), 306-319. https://doi.org/10.14710/tataloka.19.4.306-319

Repi, R., & Masrul, W. (2021). Pola Permukiman Desa Rantau Bais Kabupaten Rokan Hilir. Jurnal Teknik, 15(2), 113-119. DOI: https://doi.org/10.31849/teknik.v15i2.6851

Republik Indonesia. (2011). Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 1 Tahun 2011 tentang Perumahan dan Kawasan Permukiman. Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor

Jakarta: Sekretariat Negara.

Sasongko, R., Astuti, W., & Yudana, G. (2022). Pola Spasial Permukiman di Bantaran Sungai Premulung, Kota Surakarta. Desa-Kota, 4(2), 152-166. DOI: https://doi.org/10.20961/desa-

kota.v4i2.59526.152-166

Shofwan, M., Nugroho, A., Prasakti, Y., Fitria, N., & Azmi, L. (2021). Mitigasi Bencana pada Masyarakat Tradisional Kampung Air Kelurahan Mantuil Kota Banjarmasin. Jurnal Geografika

(Geografi Lingkungan Lahan Basah), 2(2), 79-90. DOI: https://doi.org/10.20527/jgp.v2i2.5011




DOI: https://doi.org/10.24167/tesa.v22i1.12104

ISSN 1410-6094 (Print) | ISSN 2460-6367 (Media Online) | View My Stats

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.